Tuesday 7 January 2014

Musisi Dengan Fans Fanatik Terbesar di Indonesia

Fans Fanatik Musik Terbanyak Indonesia



Penilaian ini didasarkan pada jumlah, loyalitas, dan kadar kefanatikan dari musisi tersebut.

1. Oi (Iwan Fals)

     Oi adalah sebuah Ormas (Organisasi Massa) yang sekaligus menjadi wadah untuk penggemar fanatik Iwan Fals yang didirikan Iwan Fals  beserta 300 orang perwakilan seluruh Indonesia pada acara Silaturrahmi dan Jambore pertama yang diadakan di kediaman Iwan Fals, Leuwinanggung - Depok pada tahun 1999.
     Bendera Oi dan Slankers selalu ada hampir 90% di setiap konser musik di Indonesia. Tapi sekarang bendera Oi mulai berkurang karena mereka sudah mempunyai wadah dan menyalurkan kegiatan dengan 5 pilar Oi yaitu SOPAN (Seni, Olahraga, Pendidikan, Akhlak, Niaga) melalui Ormas Oi.
    Cabang Oi telah menyebar ke seluruh pelosok Nusantara dan negara-negara perantauan, bahkan pribumi Malaysia.
    Hingga tahun 2012 Oi sudah mempunyai kepengurusan resmi di 102 kabupaten/kota seluruh Indonesia yang disebut dengan BPK Oi (Badan Pengurus Kota) Oi yang telah mendapat SK Pengesahan BPP Oi dan terdaftar di Kementerian Pemuda dan Olahraga.

Fans Terbanyak di Indonesia

Fans Terbesat di Indonesia

Konser Terbesar di Indonesia
Konser Suara Untuk Negeri, Monas - Jakarta (280rb Penonton)


Konser Terbesar di Indonesia









   



2. Slankers (Slank)






     Slankers mempunyai cabang resmi yang disebut dengan Slankers Fans Club, terbentuk dari konser piss 30 kota Slank pada 1998.
     Sama seperti Oi, fans dari Slank yang disebut Slankers juga sangat fanatik terhadap Slank. Bendera ini juga selalu ada di setiap konser musik di Indonesia.


Fans musik terbesar indonesia
Musisi Dengan Fans Terbanyak dan Terbesar Indonesia






No comments: